Pages

Kamis, 28 Februari 2013

Pintu Garasi Otomatis Menggunakan PLCmikro dan Software LDmikro

Pada aplikasi ini saya akan membuat sistem pintu garasi otomatis menggunakan PLCmikro dan software LDmikro.
Pintu garasi ini akan membuka sendiri jika sensor ultrasonik mendeteksi adanya mobil yang akan masuk.
Setelah mobil masuk maka garasi akan kembali menutup secara otomatis.



Table alokasi input dan output


InputNamaOutputnama
S.UltrasonicXin1Motor UpYout1
L. Switch atasXin2Motor downYout2
S. PhotoelectricXin3

L. Switch bawahXin4

 
  1. Pada saat sensor ultrasonik mendeteksi adanya mobil yang akan masuk maka motor up akan diaktifkan
  2. Motor up ini akan aktif hingga limit switch atas tertekan yang menandakan pintu garasi telah terbuka sehingga motor up harus dihentikan.
  3. Pada saat mobil telah lewat/masuk kedalam garasi, sensor photoelektrik akan mendeteksi sehingga menjadi on yang akan mengaktifkan motor down.
  4. Pada saat limit switch bawah tertekan, yang menandakan bahwa pintu telah tertutup, maka motor down harus dihentikan
  5. Langkah terakhir adalah pada saat motor down aktif maka motor harus off. Begitu sebaliknya

Artikel ini diambil dari http://www.ilmuelektro.com/

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...